Browsed by
Category: Travelling

Jalan-Jalan Santai ke Papandayan

Jalan-Jalan Santai ke Papandayan

Jika di-flashback, seingat saya, terakhir saya ikut trip naik gunung adalah saat trip Backpacker Jakarta (BPJ) ke Gunung Sindoro, November 2018. Tak terasa sudah hampir lima tahun, saya tidak melakukan aktifitas mendaki gunung. Vakumnya saya dari trip pendakian, tidak lain karena alasan pekerjaan. Sekitar pertengahan tahun 2019, saya ditugaskan ke salah satu unit organisasi di Medan. Sehingga otomatis, waktu, pikiran, tenaga tercurah ke tempat kerja yang baru. Selama di Medan, saya juga tidak punya relasi atau grup trip yang bisa…

Read More Read More

Eksotisme Desa Adat Wae Rebo

Eksotisme Desa Adat Wae Rebo

Sebagai salah satu tujuan destinasi pariwisata super prioritas, Labuan Bajo menjadi salah satu tempat tempat yang sering saya kunjungi. Bersama beberapa rekan kerja di kantor Jakarta, kami meninggalkan kota metropolitan tersebut karena terdapat urusan pekerjaan dengan salah satu unit kerja di Labuan Bajo. Kolega yang bekerja di Labuan Bajo memang sudah cukup familiar dengan kami, karena kami sudah beberapa kali berinteraksi pada kegiatan-kegiatan sebelumnya. Mereka sangat ramah dan dalam melakukan pekerjaan, dilakukan secara profesional. Setelah menyelesaian urusan pekerjaan, pada malam…

Read More Read More

Menikmati Outbound di Ledok Sambi

Menikmati Outbound di Ledok Sambi

Pada bulan Februari ini, alhamdulillah saya bisa mengunjungi Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dua kali. Yang pertama saat 2-4 Februari 2023 yang lalu, karena perlu ada koordinasi pekerjaan yang harus dilakukan dengan kolega di Kota Yogyakarta. Sedangkan untuk kunjungan kedua, adalah dalam kegiatan team building tanggal 22-24 Februari 2023 di Kabupaten Sleman. Perjalanan untuk kegiatan team building ini diawali dengan keberangkatan menggunakan kereta api dari Stasiun Gambir menggunakan Kereta Argo Dwipangga pada pukul 08.50 dan tiba di Stasiun Tugu pada…

Read More Read More

Juve Bar : Tempat Nongkrong Para Juventini

Juve Bar : Tempat Nongkrong Para Juventini

Sebagai intro, saya sebenarnya males kalau harus menulis artikel tentang hotel/penginapan, resto/kafe atau semacamnya. Namun, kali ini ada pengecualian untuk hal tersebut. Karena bagaimanapun saya adalah tifosi Juventus.   Oke, sebelum membahas lebih lanjut, adakah pembaca yang tahu dengan Juventus? Kalau iya, apa kesan yang pertama kali mendengar klub dengan julukan Bianconeri tersebut? Pastinya ada kesan positif dan tentunya ada juga kesan negatif. Kalau di sini ngomongin yang baik-baik saja tentu akan menjadi subyektif. Sekarang, adakah kesan negatif yang terlintas…

Read More Read More

Mengalahkan fobia di Situ Gunung

Mengalahkan fobia di Situ Gunung

Berada di ketinggian menjadi hal yang sangat menakutkan buat saya. Melihat dan membayangkan jauh di bawah sana sungguh membuat nyali ini menjadi ciut. Ketakutan akan ketinggian, yang dalam bahasa kerennya di sebut acrophobia, membuat saya selalu menghindari situasi tersebut, termasuk tebing yang curam. Oleh karena itu, saya gak bakalan berani berfoto-foto di puncak-puncak bebatuan, saat di gunung misalnya. Dengan kondisi tersebut, saya tidak berkecil hati karena fobia saya, karena tentunya banyak orang yang mengalami hal serupa. Ada temannya dengan fobia…

Read More Read More

Menikmati Sensasi Lava Tour Merapi

Menikmati Sensasi Lava Tour Merapi

Setelah, beberapa bulan sebelumnya, saya traveling ke Merapi dengan melalui pendakian, kali ini saya berkesempatan untuk traveling dengan menggunakan kendaraan jeep. Bermula dari ajakan beberapa rekan kerja seusai sebuah kegiatan di Yogyakarta, maka akhirnya saya pun menerima ajakan tersebut. Awalnya saya memang ragu untuk bergabung, tetapi karena saya penasaran dengan traveling dengan kendaraan jeep tersebut akhirnya saya pun bergabung dengan mereka. Jenis traveling dengan menggunakan jeep tersebut popular dengan nama Lava Tour Merapi. Bermula dari erupsi Gunung Merapi tahun 2010,…

Read More Read More

Bertemu Dengan Para Idola di Museum De Arca

Bertemu Dengan Para Idola di Museum De Arca

Selalu saja ada spot menarik untuk dikunjungi di Yogyakarta. Salah satunya adalah Museum De Arca yang terletak di daerah Umbulharjo. Perihal Museum De Arca ini, saya sepertinya kurang updet alias kudet dengan keberadaan tempat wisata yang satu ini. Biasanya, saya mengunjungi tempat-tempat yang sudah umum seperti Malioboro dan sekitarnya. Kali ini saya dan Nuri, teman saya yang juga sesama solo traveler mengeksplore ke Museum De Arca ini.   Tentang Nuri ini, dia adalah rekan kerja saya di tempat kerja sebelumnya….

Read More Read More

Totalitas ke Gunung Sindoro, Demi Melengkapi Triple S

Totalitas ke Gunung Sindoro, Demi Melengkapi Triple S

Triple S? Makhluk jenis apa itu? Apakah saudaraan dengan Triple H, pemain gulat ala Smackdown? Bukan itu pemirsa… Bagi pendaki gunung di Indonesia, istilah Triple S memang sangat familiar, karena gunung-gunung tersebut adalah Sumbing, Slamet dan Sindoro. Sebelumnya, saya sudah mendaki gunung Sumbing dan Slamet, kali ini giliran Sindoro yang saya incar. Beberapa bulan yang lalu sebenarnya sudah ada woro-woro trip ke Gunung Sindoro ini. Cuma karena sempat terjadi kebakaran, akhirnya tripnya ditunda dan direschedule menjadi tanggal 10-11 November 2018….

Read More Read More

Terpesona oleh T.B. Silalahi Center

Terpesona oleh T.B. Silalahi Center

Mungkin anak zaman now mengernyitkan dahi kalau mendengar nama T.B. Silalahi karena mereka memang tidak begitu mengenal tokoh yang satu ini. Oke saya ceritain saja deh. Nama Bapak T.B. Silalahi sendiri sangat terkenal pada era tahun 1990-an, beliau adalah salah satu putra terbaik Indonesia dan sangat dihormati oleh masyarakat Sumatera Utara. Sebelumnya, saya sekilas pernah membaca kiprah beliau di bidang pendidikan melalui Yayasan Soposurung. Lewat yayasan inilah putra-putri terbaik Indonesia khususnya dari suku Batak banyak yang lulus ke Perguruan Tinggi…

Read More Read More

Biar Lambat Asal Slamet

Biar Lambat Asal Slamet

Pepatah Jawa mengatakan alon-alon asal kelakon yang kira-kira artinya pelan-pelan asal kesampaian. Itulah yang terjadi dalam pendakian ke Gunung Slamet kali ini. Kalau dalam pendakian lain, saya biasanya berada di rombongan depan atau setidaknya di rombongan  tengah. Pada pendakian kali ini saya tercecer, berada di rombongan paling belakang. Bukan karena menjadi sweeper, tetapi lebih karena kepayahan membawa tas keril yang bermuatan padat. Oke, sebagai mukadimah, beberapa waktu yang lalu terdapat info mengenai trip Gunung Slamet. Saya waktu itu masih menimbang-nimbang…

Read More Read More